Perancangan Shielding Untuk Device Under Test (DUT) Berupa Laptop
Abstract
Abstrak Perangkat laptop sering kali mengalami pancaran radiasi yang tidak diinginkan yaitu melebihi batas standar CISPR 22 kelas B, sehingga bisa menimbulkan kerusakan pada alat sekitarnya, dengan dampak tersebut perlu dirancang sebuah alat yaitu shielding. Shielding adalah salah satu cara untuk mengurangi radiasi dari perangkat laptop dan juga agar bisa mengetahui apakah shielding efektif untuk meredam rediasi pada laptop. Dalam penelitian ini akan dilakukan perancangan shielding untuk laptop dengan ukuran shielding 37 cm x 27 cm x 26 cm, berbentuk kubus dengan bahan aluminium. Pengujian menggunakan antenna log periodik pada rentang frekuensi 30 KHz sampai 1 GHz dan menggunakan standar CISPR 22. Tujuan proyek akhir ini untuk mengetahui efektifitasshielding untuk laptop dalam meredam radiasi yang dihasilkan oleh perangkat. Diharapkan dari pengujian ini dapat diketahui apakah shielding bagus untuk meredam radiasi yang dihasilkan oleh laptop. Buat shielding agar mendapatkan nilai radiasinya dari shielding yang dibuat dengan menggunakan laptop.Dari data pengerjaan yang telah dilakukan maka dapat dibandingkan pada saat menggunakan shielding dan tanpa sheilding yaitu dimana pada saat menggunakan frekuensi 35.000000 MHz pada antena Log Periodik didapatkan data shielding berupa nilai sebesar -74,58 dBm, dan tanpa Shielding didapatkan nilai sebesar -73,24 dBm. Dan pada saat menggunakan frekuensi 35.000000 MHz pada antena Loop menggunakan Shielding didapatkan nilai sebesar -63,87 dBm, sedangkan tanpa Shielding didapatkan nilai sebesar -62,56. Kata kunci : Shielding effectivenes, laptop, radiasiPublished
Issue
Section
License
Copyright info for authors
1. Authors hold the copyright in any process, procedure, or article described in the work and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
2. Authors retain publishing rights to re-use all or portion of the work in different work but can not granting third-party requests for reprinting and republishing the work.
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.