Analisis Data Mining dengan Menggunakan Algoritma K-Means dan K-NN untuk Mengenali Pola Alcoholic Liver Disease (ALD)
Abstract
Kesehatan merupakan kondisi sejahtera dari badan, jiwa dan sosial. Pola hidup yang tidak sehat dapat mempengaruhi kesehatan, salah satunya dengan mengkonsumsi alkohol. Konsumsi minuman beralkohol yang cukup tinggi dan dalam waktu yang lama dapat menyebabkan efek yang kurang baik bagi kesehatan. Alcoholic Liver Disease (ALD) merupakan salah satu penyakit yang disebabkan akibat mengkonsumsi alkohol. Apabila penyakit Alcoholic Liver Disease (ALD) terjadi secara kontinu, maka akan menyebabkan resiko yang cukup tinggi bagi penderita. Oleh karena itu dilakukan penelitian yang dapat menetukan tingkat resiko Alcoholic Liver Disease (ALD) dengan memanfaatkan data Alcoholic Liver Disease (ALD). Data tersebut akan dikelompokkan terlebih dahulu berdasarkan tingkat resiko menggunakan algoritma k-means. Kemudian untuk dapat melakukan prediksi tingkat resiko, penelitian ini menggunakan algoritma k-NN. Setelah melakukan pengujian menggunakan confusion matrix terhadap sistem yang telah dihasilkan untuk prediksi K-NN memiliki akurasi sebesar 99,029% dan error rate sebesar 0,971%.Kata kunci: Alcoholic Liver Disease, ALD, K-Means, K-NN, Confusion Matrix, PurityReferences
Management of Substence Abuse, World Health Organization: http://www.who.int/substance_abuse/facts/en/, t.t.
Riveranda, O, “Rancang Bangun Aplikasi Data Mining untuk Memprediksi Hasil Belajar Siswa Sekolah Menengah Atas Berbasis Web dengan Algoritma K-NN (Studi Kasus: SMKN 2 Pekanbaru)â€, Jurnal Komputer Terapan Vol 2, No. 2. Politeknik Caltex Riau., 2016.
Wardhani, A. K, “Implementasi Algoritma K-Means untuk Pengelomokkan Penyakit Pasien Puskesmas Kajen Pekalonganâ€, Jurnal Transformatika, Vol 14, No. 1. Universitas Diponegoro, 2016.
Lestari, M, “Penerapan Algortima Klasifikasi Nearest Neighbor (K-NN) untuk Mendeteksi Jantungâ€, Faktor Exacta. Universitas Indraprasta, 2014.
Irwansyah, E., & Faisal, M, “Advanced Clustering Teori dan Aplikasiâ€, DeePublish, 2015.
Teknomo, K, “KNN Numerical Exampleâ€, Revoledu: http://people.revoledu.com/kardi/
tutorial/KNN/KNN_Numerical-example.html, t.t.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright info for authors
1. Authors hold the copyright in any process, procedure, or article described in the work and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
2. Authors retain publishing rights to re-use all or portion of the work in different work but can not granting third-party requests for reprinting and republishing the work.
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.